Semua Tentang Tasikmalaya

Goverment / Pemerintahan

 Tasikmalaya City Administrative inauguration as through Government Regulation No. 22 of 1976, with Mayor Administrative First namely Drs. H. Oman Roosman which was inaugurated by Governor of West Java, H. Aang Kunaefi. At the beginning of its establishment, the City of Tasikmalaya region covering 3 Districts namely Cipedes, Cihideung, and Tawang villages with a total of 13 villages.
Formation of Tasikmalaya City government as an autonomous regional government established under Law No. 10 of 2001, together with the city of Lhokseumawe, Langsa city, the city of Padang Sidempuan, Prabumulih City, City of Lubuk Linggau, Kota Pagar Alam, Kota Tanjung Pinang, Cimahi, Stone Town, City Singkawang, and Bau-Bau, next on October 18, 2001, Drs. H. Revelation Suradiharja sworn in as Acting Mayor of Tasikmalaya in West Java Governor held at Gedung Sate Bandung.
Decree No. 133 of 2001, dated December 13, 2001 General Election Commission sets up a committee membership of the House of Representatives Filling Tasikmalaya (KDP-Parliament), the next appointment Tasikmalaya City legislators legalized through the West Java Governor Decree No. 171/Kep.380/Dekon/2002, April 26, 2002, and on April 30, 2002 membership Tasikmalaya City's first parliament was inaugurated. Then on November 14, 2002, Drs. H. Bunyamin Bubun sworn in as Mayor of Tasikmalaya, as a result of the phase selection process undertaken by the legislature.
According to Law No. 10 of 2001 that the Tasikmalaya region consists of 8 districts with a total of 15 villages and villages as many as 54, then through the Regional Regulation (Perda) No. 30 of 2003 on the change of status into administrative villages, villages within the City of Tasikmalaya changed its status to municipality, the number of villages to be as many as 69 villages, then in the city of Tasikmalaya district so divided again into ten districts.
Here is the order of the Administrative Tasikmalaya incumbent Mayor, from the formation of the City Administrative until towards the formation of Tasikmalaya City Government:
1. Oman Roesman (1976-1985)
2. Yeng Ds. Partawinata (1985-1989)
3. R. Y. Revelation (1989-1992)
4. Erdhi Hardhiana (1992-1999)
5. Bubun Bunyamin (1999-2007)
6. Sharif Hidayat (2007-2012) 

********************************************************************************

Kota Tasikmalaya diresmikannya sebagai Kota Administratif Tasikmalaya melalui Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 1976, dengan Walikota Administratif Pertama yaitu Drs. H. Oman Roosman yang dilantik oleh Gubernur Jawa Barat H. Aang Kunaefi. Pada awal pembentukannya, wilayah Kota Administratif Tasikmalaya meliputi 3 Kecamatan yaitu Cipedes, Cihideung, dan Tawang dengan jumlah desa sebanyak 13 desa.
Pembentukan pemerintahan Kota Tasikmalaya sebagai pemerintahan daerah otonom ditetapkan berdasarkan Undang-undang Nomor 10 Tahun 2001, bersama-sama dengan Kota Lhokseumawe, Kota Langsa, Kota Padang Sidempuan, Kota Prabumulih, Kota Lubuk Linggau, Kota Pagar Alam, Kota Tanjung Pinang, Kota Cimahi, Kota Batu, Kota Singkawang, dan Kota Bau-Bau, selanjutnya pada tanggal 18 Oktober 2001, Drs. H. Wahyu Suradiharja dilantik sebagai Penjabat Walikota Tasikmalaya oleh Gubernur Jawa Barat dilaksanakan di Gedung Sate Bandung.
Melalui Surat Keputusan No. 133 Tahun 2001, tanggal 13 Desember 2001 Komisi Pemilihan Umum membentuk Panitia Pengisian Keanggotaan Dewan Perwakilan Rakyat Kota Tasikmalaya (PPK-DPRD), selanjutnya pengangkatan anggota DPRD Kota Tasikmalaya disahkan melalui Keputusan Gubernur Jawa Barat, No. 171/Kep.380/Dekon/2002, tanggal 26 April 2002, dan pada tanggal 30 April 2002 keanggotaan DPRD Kota Tasikmalaya pertama diresmikan. Kemudian pada tanggal 14 November 2002, Drs. H. Bubun Bunyamin dilantik sebagai Walikota Tasikmalaya, sebagai hasil dari tahapan proses pemilihan yang dilaksanakan oleh legislatif.
Sesuai Undang-Undang No. 10 Tahun 2001 bahwa wilayah Kota Tasikmalaya terdiri dari 8 kecamatan dengan jumlah kelurahan sebanyak 15 dan desa sebanyak 54, kemudian melalui Peraturan Daerah (Perda) Nomor 30 Tahun 2003 tentang perubahan status desa menjadi kelurahan, desa-desa di lingkungan Pemerintah Kota Tasikmalaya berubah statusnya menjadi kelurahan, maka jumlah kelurahan menjadi sebanyak 69 kelurahan, selanjutnya kecamatan di Kota Tasikmalaya dimekarkan lagi sehingga menjadi sepuluh kecamatan.
Berikut ini urutan pemegang jabatan Walikota Administratif Tasikmalaya, dari terbentuknya Kota Administratif sampai menjelang terbentuknya Pemerintah Kota Tasikmalaya:
1.    Oman Roesman (1976-1985)
2.    Yeng Ds. Partawinata (1985-1989)
3.    R. Y. Wahyu (1989-1992)
4.    Erdhi Hardhiana (1992-1999)
5.    Bubun Bunyamin (1999-2007)
6.    Syarif Hidayat (2007-2012)

Walikota Tasikmalaya Periode (2007 - 2012)

Nama Lengkap:Drs. H. Syarif Hidayat, M.Si.
Tempat dan Tanggal Lahir:Tasikmalaya, 11-9-1944
Agama:Islam
Alamat:Jl. Perintis Kemerdekaan No. 238 Tasikmalaya
Pendidikan Terakhir:S2 : Administrasi Negara STISIP Garut Tahun 1998
S1 : Administrasi Negara STIA YPPT Tasikmalaya Tahun 1986

 

Nama Lengkap
:
Drs. H. Budi Budiman
Tempat/ Tgl Lahir
:
Tasikmalaya, 27 April 1965
Agama
:
Islam
Istri
:
Dra. Hj. Eti Atiah
Alamat Rumah
:
-
Alamat Kantor
:
Jl. Letnan Harun No. 1 Tasikmalaya

I.   RIWAYAT PENDIDIKAN

  1. SDN Galunggung I Kota Tasikmalaya, Lulus Tahun 1976
  2. SMPN 1 Kota Tasikmalaya, Lulus Tahun 1980
  3. SMAN 2 Kota Tasikmalaya, Lulus Tahun 1983
  4. Universitas Siliwangi Kota Tasikmalaya, Sarjana Pendidikan FKIP - Matematika, Lulus Tahun 1988

II.  RIWAYAT PEKERJAAN

  1. Ketua Pengurus Harian STT YBSI Kota Tasikmalaya, Tahun 2010 - sekarang;
  2. Pimpinan Maya Taxi Kota Tasikmalaya, Tahun 2007 - sekarang;
  3. Executive Director MAYASARI PLAZA Kota Tasikmalaya, Tahun 2006 - sekarang;
  4. Komisaris Bank Syariah BPRS Al-Wadi'ah Kota Tasikmalaya, Tahun 2006 - sekarang;
  5. Pengelola Lembaga Pendidikan LP3I Kota Tasikmalaya, Tahun 2002 - sekarang;
  6. Wakil Direktur PO. Doa Ibu Kota Tasikmalaya, Tahun 1999 - sekarang;
  7. General Manager PT. Mayagraha Perdana Jaya, Panitia Pelaksana Pembangunan Pasar Induk Cikurubuk Kota Tasikmalaya, Tahun 1996-sekarang;
  8. Direktur PT. Cakra Putra Parahiyangan / Cakra Motor, Tahun 1993 - sekarang;
  9. Pengusaha Angkutan Kota Tasikmalaya, Tahun 1990 - sekarang;
  10. Guru di SMAN 1 Kota Tasikmalaya, tahun 1989 - 1995.

III.  PENGALAMAN ORGANISASI

  1. Ketua DPC PPP Kota Tasikmalaya, Tahun 2010 - 2015;
  2. Panitia Pelaksana Pembangunan Mesjid Agung Kota Tasikmalaya, Tahun 2000 - 2002;
  3. Panitia Pelaksana Pembangunan Mesjid Agung Kabupaten Tasikmalaya, Tahun 2009 - sekarang;
  4. Pengurus BAZ Kota Tasikmalaya, Tahun 2009 - sekarang;
  5. Ketua Yayasan Islam Bojong Kota Tasikmalaya, Tahun 2006 - sekarang;
  6. Pengurus MES (Masyarakat Ekonomi Syariah) Kota Tasikmalaya, Tahun 2006 - sekarang
  7. Pendiri Mesjid Attiyah Rajapolah Kabupaten Tasikmalaya, Tahun 2004;
  8. Pengurus ORGANDA Kota Tasikmalaya, Tahun 2003 - sekarang.

Find about Tasikmalaya

Custom Search

Make a free website with Yola